Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Sekjen Kemenaker Temui Gubernur Prefektur Miyagi, Bicarakan soal Pelaksanaan MoC PMI di Jepang

KOMPAS.com- Sekretaris Jenderal (Sekjen) Kementerian Ketenagakerjaan (Kemenaker) Anwar Sanusi melakukan pertemuan bilateral dengan Gubernur Prefektur Miyagi Yoshihiro Murai di Sendai, Jepang, Rabu (8/11/2023).

Pertemuan tersebut dilakukan sebagai tindak lanjut implementasi memorandum of cooperation (MoC) tentang percepatan penempatan dan penerimaan pemagangan teknis Indonesia, pekerja berketerampilan khusus, dan teknisi ke Jepang.

"Pemerintah Indonesia sangat mendukung realisasi implementasi MoC," kata Anwar dalam siaran pers yang diterima Kompas.com, Rabu (8/11/2023).

Anwar berharap, pemerintah Prefektur Miyagi dapat berkolaborasi bersama Kemenaker dalam menyusun pengaturan proses bisnis atau technical arrangement sebagai pedoman dalam penempatan dan perlindungan para peserta program specified skilled workers (SSW), pelatihan magang teknis, dan teknisi ke Jepang.

"Saya harap penyusunan technical arrangement atau proses bisnis ini dapat selesai sebelum pertengahan 2024 agar implementasi MoC dapat segera terealisasi," ujar Anwar.

Untuk diketahui, Kemenaker dan Pemerintah Prefektur Miyagi sepakat menjalin kerja sama percepatan penempatan dan penerimaan pemagangan teknis Indonesia, SSW, dan teknisi ke Jepang.

Kesepakatan tersebut telah ditandatangani oleh kedua belah pihak dalam MoC pada Jumat (28/7/2023).

Lebih lanjut, kerja sama tersebut dilakukan guna mempercepat efektivitas fasilitas bagi program pelatihan, penempatan, dan penerimaan tenaga kerja Indonesia di Prefektur Miyagi.

https://money.kompas.com/read/2023/11/08/195513226/sekjen-kemenaker-temui-gubernur-prefektur-miyagi-bicarakan-soal-pelaksanaan

Terkini Lainnya

Anggaran Pendidikan di APBN Pertama Prabowo Capai Rp 741,7 Triliun, Ada Program Perbaikan Gizi Anak Sekolah

Anggaran Pendidikan di APBN Pertama Prabowo Capai Rp 741,7 Triliun, Ada Program Perbaikan Gizi Anak Sekolah

Whats New
Bantah Menkeu soal Penumpukan Kontainer, Kemenperin: Sejak Ada 'Pertek' Tak Ada Keluhan yang Masuk

Bantah Menkeu soal Penumpukan Kontainer, Kemenperin: Sejak Ada "Pertek" Tak Ada Keluhan yang Masuk

Whats New
Tidak Ada 'Black Box', KNKT Investigasi Badan Pesawat yang Jatuh di BSD

Tidak Ada "Black Box", KNKT Investigasi Badan Pesawat yang Jatuh di BSD

Whats New
Investasi Rp 10 Miliar, Emiten Perhotelan KDTN Siap Ekspansi Bisnis Hotel Rest Area

Investasi Rp 10 Miliar, Emiten Perhotelan KDTN Siap Ekspansi Bisnis Hotel Rest Area

Whats New
Gandeng Binawan, RSUP dr Kariadi Tingkatkan Keterampilan Kerja Tenaga Kesehatan

Gandeng Binawan, RSUP dr Kariadi Tingkatkan Keterampilan Kerja Tenaga Kesehatan

Whats New
Stok Beras Pemerintah Capai 1,85 Juta Ton

Stok Beras Pemerintah Capai 1,85 Juta Ton

Whats New
Luncurkan Starlink di Indonesia, Elon Musk Sebut Ada Kemungkinan Investasi Lainnya

Luncurkan Starlink di Indonesia, Elon Musk Sebut Ada Kemungkinan Investasi Lainnya

Whats New
Lahan Kering di RI Besar, Berpotensi Jadi Hutan Tanaman Energi Penghasil Biomassa

Lahan Kering di RI Besar, Berpotensi Jadi Hutan Tanaman Energi Penghasil Biomassa

Whats New
Riset IOH dan Twimbit Soroti Potensi Pertumbuhan Ekonomi RI Lewat Teknologi AI

Riset IOH dan Twimbit Soroti Potensi Pertumbuhan Ekonomi RI Lewat Teknologi AI

Whats New
Cara Cek Penerima Bansos 2024 di DTKS Kemensos

Cara Cek Penerima Bansos 2024 di DTKS Kemensos

Whats New
IHSG Melemah 50,5 Poin, Rupiah Turun ke Level Rp 15.978

IHSG Melemah 50,5 Poin, Rupiah Turun ke Level Rp 15.978

Whats New
Dari Hulu ke Hilir, Begini Upaya HM Sampoerna Kembangkan SDM di Indonesia

Dari Hulu ke Hilir, Begini Upaya HM Sampoerna Kembangkan SDM di Indonesia

Whats New
Disebut Jadi Penyebab Kontainer Tertahan di Pelabuhan, Ini Penjelasan Kemenperin

Disebut Jadi Penyebab Kontainer Tertahan di Pelabuhan, Ini Penjelasan Kemenperin

Whats New
Perbankan Antisipasi Kenaikan Kredit Macet Imbas Pencabutan Relaksasi Restrukturisasi Covid-19

Perbankan Antisipasi Kenaikan Kredit Macet Imbas Pencabutan Relaksasi Restrukturisasi Covid-19

Whats New
KKP Tangkap Kapal Ikan Berbendera Rusia di Laut Arafura

KKP Tangkap Kapal Ikan Berbendera Rusia di Laut Arafura

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke