Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Waktu Ini Jadi Puncak Penarikan Uang Selama Ramadhan

Kompas.com - 10/05/2019, 17:32 WIB
Murti Ali Lingga,
Erlangga Djumena

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Deputi Gubernur Bank Indonesia (BI) Ros­maya Hadi, mengatakan, minggu keempat Ramadhan menjadi waktu puncak penarikan uang yang dilakukan masyarakat. Ini sudah menjadi tren atau kebiasaan dari tahun ke tahun.

"Realiasasi penarikan untuk harian dan mingguna itu biasanya, sesuai pola tahun demi tahun. Periode minggu keempat Ramdhan lah menjadi puncak penarikan," kata Ros­maya dalam jumpa pers di Gedung Bank Indonesia, Jakarta, Jumat (10/5/2019).

Ros­maya menuturkan, penarikan pada minggu pertama hingga ketiga selama periode Ramadhan akan cenderung kecil. Sehingga, kanaikannya akan sangat moncolok dan terlihat pada minggu selanjutnya.

"Jadi minggu pertama biasanya masih sepi," ungkapnya.

Baca juga: Warren Buffett: Sumber Kebahagiaan Saya Bukan dari Memilki Uang Banyak

Dia menyebutkan, realisasi penarikan uang oleh masyarakat pada pengujung Ramadhan diperkirakan lebih dari setenganya dari total yang disediakan.

"Jumlah outlook pada minggu keempat diperkirakan mencapai sekitar 50 atau 60 persen dari total outlook selama Ramadhan," jelasnya.

Di samping itu, BI memperkirakan kebutuhan uang kartal pada Ramadhan dan Lebaran tahun ini mencapai Rp 217,1 trliun. Angka ini meningkat sebesar 13,5 persen (yoy) dibanding pada periode yang sama tahun lalu.

Bahkan secara historisnya, rata-rata dalam lima tahun kenaikannya sebesar 13,5 persen.

"Khusus untuk 2019 ini, meningkatnya adalah 13,5 persen. Jadi sekarang secara nasional itu kebutuhan akan uang tunai sebesar 217, 1 triliun," tambahnya.

Besarnya kebutuhan uang tunai tahun ini karena disebabkan oleh sejumlah faktor, termasuk antisipasi kebijakan pemerintah. Kemudian kenaikan UMR ketenagakerjaan dan pelaksanaan Pemilu yang dilakukan di periode Ramadhan.

"Ini yang men-triger naik 13,5 persen tadi," tandasnya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Inggris Keluar dari Jurang Resesi Ekonomi

Inggris Keluar dari Jurang Resesi Ekonomi

Whats New
Minta Penjualan Elpiji di Warung Madura Diperketat, Ini Penjelasan Peritel

Minta Penjualan Elpiji di Warung Madura Diperketat, Ini Penjelasan Peritel

Whats New
Intervensi Bank Sentral Kesetabilan Rupiah dan Cadangan Devisa

Intervensi Bank Sentral Kesetabilan Rupiah dan Cadangan Devisa

Whats New
Bank Muamalat Buka Lowongan Kerja hingga 31 Mei 2024, Cek Posisi dan Syaratnya

Bank Muamalat Buka Lowongan Kerja hingga 31 Mei 2024, Cek Posisi dan Syaratnya

Work Smart
Viral Video Youtuber Korsel Diajak Mampir ke Hotel, Ini Tanggapan Kemenhub

Viral Video Youtuber Korsel Diajak Mampir ke Hotel, Ini Tanggapan Kemenhub

Whats New
Finaccel Digital Indonesia Berubah Nama jadi KrediFazz Digital Indonesia

Finaccel Digital Indonesia Berubah Nama jadi KrediFazz Digital Indonesia

Whats New
Dampak Fluktuasi Harga Pangan Awal 2024

Dampak Fluktuasi Harga Pangan Awal 2024

Whats New
Mengenal 2 Fitur Utama dalam Asuransi Kendaraan

Mengenal 2 Fitur Utama dalam Asuransi Kendaraan

Earn Smart
Penggunaan Gas Domestik Didominasi Industri, Paling Banyak Industri Pupuk

Penggunaan Gas Domestik Didominasi Industri, Paling Banyak Industri Pupuk

Whats New
Libur Panjang, Angkasa Pura II Proyeksikan Penumpang Capai 1 Juta Orang

Libur Panjang, Angkasa Pura II Proyeksikan Penumpang Capai 1 Juta Orang

Whats New
Percepat Peluncuran Produk untuk Perusahaan Teknologi, XpandEast Terapkan Strategi Pengurangan Time-to-Market

Percepat Peluncuran Produk untuk Perusahaan Teknologi, XpandEast Terapkan Strategi Pengurangan Time-to-Market

Whats New
Pasar Kripto Berpotensi 'Rebound', Simak Prospek Jangka Panjangnya

Pasar Kripto Berpotensi "Rebound", Simak Prospek Jangka Panjangnya

Earn Smart
Asosiasi 'Fintech Lending' Buka Suara Soal Pencabutan Izin Usaha TaniFund

Asosiasi "Fintech Lending" Buka Suara Soal Pencabutan Izin Usaha TaniFund

Whats New
Pihak Minimarket Diminta Ikut Tanggung Jawab Keamanan Parkir, Asosiasi: Kami Sudah Pasang CCTV dan Beri Peringatan

Pihak Minimarket Diminta Ikut Tanggung Jawab Keamanan Parkir, Asosiasi: Kami Sudah Pasang CCTV dan Beri Peringatan

Whats New
Pasar Kripto 'Sideways', Simak Tips 'Trading' untuk Pemula

Pasar Kripto "Sideways", Simak Tips "Trading" untuk Pemula

Earn Smart
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com