Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

AirAsia Hentikan Penerbangan Sementara, Ini Cara Ubah Jadwal Terbang

Kompas.com - 05/08/2021, 11:20 WIB
Yohana Artha Uly,
Erlangga Djumena

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Air Asia Indonesia memutuskan memperpanjang penghentian sementara layanan penerbangan berjadwalnya hingga 6 September 2021.

Keputusan itu sejalan dengan penerapan PPKM oleh pemerintah untuk menekan laju penyebaran Covid-19.

Kendati demikian, AirAsia memastikan calon penumpang bisa melakukan yang penerbangannya bertepatan dengan masa penghentian, dapat mengubah pembelian tiketnya menjadi akun kredit yang berlaku hingga 730 hari atau 2 tahun untuk pembelian tiket berikutnya.

Baca juga: AirAsia Indonesia Hentikan Penerbangan hingga 6 September 2021

Calon penumpang bisa pula memilih untuk mengubah tiketnya ke jadwal penerbangan tanggal lainnya sampai dengan 31 Oktober 2021 mendatang. Perusahaan memastikan, semua perubahan tiket tidak akan dikenai biaya tambahan.

"Pengubahan dan pengajuan tersebut dapat dilakukan melalui AVA di airasia.com atau support.airasia.com," jelas Manajemen Air Asia Indonesia dalam keterangan tertulis, Kamis (5/8/2021).

Adapun cara untuk menukarkan penerbangan yang terdampak ke akun kredit AirAsia yakni:

- Mulai chat dengan AVA, lalu pilih 'penerbangan'

- Kemudian pilih 'ubah penerbangan Covid-19', selanjutnya pilih 'AirAsia membatalkan penerbnagan saya'

- Lalu akan beralih ke akun kredit (credit account) dan permintaan akun kredit

- Setelah itu akan diminta masukkan nomor/kode pemesanan dengan huruf kapital

- Kemudian masukkan nama belakang anda, kota keberangkatan, dan nomor anggota BIG Anda

- Setelahnya silahkan catat nomor laporan Anda

Sementara cara mengubah jadwal penerbangan AirAsia yakni:

- Mulai chat dengan AVA, lalu pilih 'penerbangan'

- Pilih 'ubah penerbangan Covid-19', lalu pilih 'AirAsia membatalkan penerbangan saya', dan pilih 'ubah jadwal (move flight)'

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

[POPULER MONEY] Sri Mulyani 'Ramal' Ekonomi RI Masih Positif | Genset Mati, Penumpang Argo Lawu Dapat Kompensasi 50 Persen Harga Tiket

[POPULER MONEY] Sri Mulyani "Ramal" Ekonomi RI Masih Positif | Genset Mati, Penumpang Argo Lawu Dapat Kompensasi 50 Persen Harga Tiket

Whats New
Ketahui, Pentingnya Memiliki Asuransi Kendaraan di Tengah Risiko Kecelakaan

Ketahui, Pentingnya Memiliki Asuransi Kendaraan di Tengah Risiko Kecelakaan

Spend Smart
Perlunya Mitigasi Saat Rupiah 'Undervalued'

Perlunya Mitigasi Saat Rupiah "Undervalued"

Whats New
Ramai Alat Belajar Siswa Tunanetra dari Luar Negeri Tertahan, Bea Cukai Beri Tanggapan

Ramai Alat Belajar Siswa Tunanetra dari Luar Negeri Tertahan, Bea Cukai Beri Tanggapan

Whats New
Sri Mulyani Jawab Viral Kasus Beli Sepatu Rp 10 Juta Kena Bea Masuk Rp 31 Juta

Sri Mulyani Jawab Viral Kasus Beli Sepatu Rp 10 Juta Kena Bea Masuk Rp 31 Juta

Whats New
Sri Mulyani Jelaskan Duduk Perkara Alat Belajar Tunanetra Milik SLB yang Ditahan Bea Cukai

Sri Mulyani Jelaskan Duduk Perkara Alat Belajar Tunanetra Milik SLB yang Ditahan Bea Cukai

Whats New
Apa Itu Reksadana Terproteksi? Ini Pengertian, Karakteristik, dan Risikonya

Apa Itu Reksadana Terproteksi? Ini Pengertian, Karakteristik, dan Risikonya

Work Smart
Cara Transfer BNI ke BRI lewat ATM dan Mobile Banking

Cara Transfer BNI ke BRI lewat ATM dan Mobile Banking

Spend Smart
Suku Bunga Acuan Naik, Apa Dampaknya ke Industri Multifinance?

Suku Bunga Acuan Naik, Apa Dampaknya ke Industri Multifinance?

Whats New
Aturan Impor Produk Elektronik Dinilai Bisa Perkuat Industri Dalam Negeri

Aturan Impor Produk Elektronik Dinilai Bisa Perkuat Industri Dalam Negeri

Whats New
Cara Beli Pulsa melalui myBCA

Cara Beli Pulsa melalui myBCA

Spend Smart
Lima Emiten yang Akan Bayar Dividen Pekan Depan

Lima Emiten yang Akan Bayar Dividen Pekan Depan

Whats New
Pemerintah Dinilai Perlu Buat Formula Baru Kenaikan Tarif Cukai Rokok

Pemerintah Dinilai Perlu Buat Formula Baru Kenaikan Tarif Cukai Rokok

Whats New
5 Cara Beli Emas di Pegadaian, Bisa Tunai dan Nyicil

5 Cara Beli Emas di Pegadaian, Bisa Tunai dan Nyicil

Spend Smart
Masuki Usia ke-20, Sido Muncul Beberkan Rahasia Sukses Kuku Bima

Masuki Usia ke-20, Sido Muncul Beberkan Rahasia Sukses Kuku Bima

BrandzView
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com