Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Top 5 Pembelian NFT Termahal di Dunia

Kompas.com - 16/01/2022, 07:34 WIB
Isna Rifka Sri Rahayu,
Erlangga Djumena

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Non Fungible Token (NFT) sudah ada sejak 2014 dan hingga awal 2021 masih belum banyak menajadi perbincangan. NFT kemudian terkenal setelah CEO Twitter, Jack Dorsey, menjual tweet pertamanya di NFT seharga 2,9 juta dollar AS.

Seorang pemuda Indonesia, Ghozali, mungkin menjadi pemilik produk NFT termahal di Indonesia. Namun ternyata masih ada produk NFT termahal lainnya di dunia ini.

Pembelian NFT mulai melonjak di pertengahan 2021. Harga produk termahal NFT mencapai miliaran hingga triliunan rupiah.

Kepemilikan NFT kini menjadi simbol status terbaru bagi investor kripto. Pasalnya, NFT kini menjadi aset investasi kripto yang paling diminati.

Apa saja produk NFT termahal di dunia?

Baca juga: 10 Tahun Menjabat CEO Apple, Berapa Gaji Tim Cook?

Berikut 5 pembelian NFT termahal selama 2021, dilansir dari Screenrant:

1. The Merge oleh Pak

The Merge menjadi penjualan NFT termahal sepanjang tahun 2021 karena bisa terjual sebesar 91,8 juta dollar AS setara Rp 1,31 triliun.

Pembuat karya seni ini, Pak, cukup terkenal di jagad NFT karena mampu membuat beberapa karya seni yang paling ikonik.

2. Everydays: The First 5000 Days oleh Beeple

NFT termahal kedua. Everydays: The First 5000 Days oleh Beeple.dexerto NFT termahal kedua. Everydays: The First 5000 Days oleh Beeple.
Beeple kini menjadi terkenal setelah melelang karya bersejarahnya yang berjudul Everydays: The First 5000 Days di NFT. Gambar digital ini berisikan kolase gambar yang dibuat oleh Mike Winklemann dari 2007 hingga 2020.

Setelah melalui proses lelang yang panjang, karyanya ini akhirnya dibeli oleh Vignesh Sundaresan atau MetaKovan seharga 69,3 juta dollar AS setara Rp 991 miliar.

Penjualan ini menjadikan karya tersebut adalah penjualan NFT termahal yang pernah dibuat oleh seorang seniman yang masih hidup. Penjualan ini sekaligus memperkenalkan NFT kepada dunia secara global.

3. Human One oleh Beeple

Karya ini terjual pada November 2021 dan menjadi produk NFT termahal ketiga di tahun 2021. Sama dengan karya Beeple di atas, karya berjudul Human One ini juga terjual melalui rumah lelang Christie's.

Baca juga: 7 Tahun Jadi YouTuber, Berapa Kisaran Penghasilan David GadgetIn Kini?

Karya seni yang juga hadir dalam bentuk digital ini, menampilkan seorang astronot yang tampak selamanya berjalan melewati dunia yang samar-samar.

NFT ini merupakan potret bergerak yang menampilkan gambaran manusia pertama yang lahir di metaverse. Karya ini dibeli sebesar 28,9 juta dollar AS atau Rp 426 miliar.

4. CryptoPunk #752 oleh Larva Labs

NFT CryptoPunk 7523dexerto NFT CryptoPunk 7523

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Bayar Klaim Simpanan 10 BPR Bangkrut, LPS Kucurkan Rp 237 Miliar per April 2024

Bayar Klaim Simpanan 10 BPR Bangkrut, LPS Kucurkan Rp 237 Miliar per April 2024

Whats New
[POPULER MONEY] Mendag Zulhas: Warung Madura Boleh Buka 24 Jam | KFC Malaysia Tutup Lebih dari 100 Gerai, Imbas Boikot

[POPULER MONEY] Mendag Zulhas: Warung Madura Boleh Buka 24 Jam | KFC Malaysia Tutup Lebih dari 100 Gerai, Imbas Boikot

Whats New
Kode Transfer BCA, BRI, BNI, BTN, Mandiri, dan Bank Lainnya

Kode Transfer BCA, BRI, BNI, BTN, Mandiri, dan Bank Lainnya

Spend Smart
Cara Beli Token Listrik di ATM BRI, BNI, Mandiri, BTN, dan BSI

Cara Beli Token Listrik di ATM BRI, BNI, Mandiri, BTN, dan BSI

Spend Smart
Cara Tukar Uang Rusak di Bank Indonesia dan Syaratnya

Cara Tukar Uang Rusak di Bank Indonesia dan Syaratnya

Spend Smart
Lelang 7 Seri SUN, Pemerintah Kantongi Rp 21,5 Triliun

Lelang 7 Seri SUN, Pemerintah Kantongi Rp 21,5 Triliun

Whats New
Indosat Catat Laba Rp 1,29 Triliun di Kuartal I-2024

Indosat Catat Laba Rp 1,29 Triliun di Kuartal I-2024

Whats New
Adira Finance Cetak Laba Bersih Rp 432 Miliar pada Kuartal I-2024

Adira Finance Cetak Laba Bersih Rp 432 Miliar pada Kuartal I-2024

Whats New
Inaplas Dukung Pemerintah Atasi Polusi Sampah Plastik

Inaplas Dukung Pemerintah Atasi Polusi Sampah Plastik

Whats New
Program Pemberdayaan Daerah Gambut di Bengkalis oleh PT KPI Mampu Tingkatkan Pendapatan Masyarakat

Program Pemberdayaan Daerah Gambut di Bengkalis oleh PT KPI Mampu Tingkatkan Pendapatan Masyarakat

Whats New
Astra Internasional Bakal Tebar Dividen Rp 17 Triliun, Simak Rinciannya

Astra Internasional Bakal Tebar Dividen Rp 17 Triliun, Simak Rinciannya

Whats New
Emiten Nikel IFSH Catat Penjualan Rp 170 Miliar di Kuartal I 2024

Emiten Nikel IFSH Catat Penjualan Rp 170 Miliar di Kuartal I 2024

Whats New
Starlink Telah Kantongi Surat Uji Laik Operasi di Indonesia

Starlink Telah Kantongi Surat Uji Laik Operasi di Indonesia

Whats New
Laba Bersih BNI Naik 2,03 Persen Menjadi Rp 5,3 Triliun pada Kuartal I-2024

Laba Bersih BNI Naik 2,03 Persen Menjadi Rp 5,3 Triliun pada Kuartal I-2024

Whats New
Bank Mandiri Jaga Suku Bunga Kredit di Tengah Tren Kenaikan Biaya Dana

Bank Mandiri Jaga Suku Bunga Kredit di Tengah Tren Kenaikan Biaya Dana

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com