Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cara Naik Transjakarta Gratis dengan TJ Card

Kompas.com - 28/03/2023, 16:00 WIB
Elsa Catriana,
Aprillia Ika

Tim Redaksi

- Persyaratan Kartu Rusak: KTP, pasfoto, KK, dan upload kartu rusak dari masing-masing kategori.

Baca juga: Simak Peraturan Membatalkan Puasa di MRT Jakarta

Berikut cara mendapatkan atau mengganti TJ Card yang baru karena hilang atau rusak

1. Buka laman klg.transjakarta.co.id.

2. Pilih salah satu opsi untuk membuat kartu baru atau mengganti kartu yang hilang atau rusak.

3. Unggah dokumen atau berkas yang diperlukan.

4. Klik 'verifikasi dokumen'.

5. Isi data di form pendaftaran.

6. Klik 'selanjutnya'.

7. Cek ulang hasil pengisian data.

8. Jika sudah benar, klik 'ajukan permintaan'.

9. Transjakarta akan memverifikasi data, kemudian menginformasikan kepada pengaju tempat pengambilan TJ Card melalui nomor handphone yang sudah diisi sebelumnya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com