Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Holding BUMN Pariwisata Optimis Tiket MotoGP Mandalika 2022 Sold Out

Kompas.com - 14/01/2022, 20:45 WIB
Akhdi Martin Pratama

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - PT Aviasi Pariwisata Indonesia (Persero) atau InJourney sebagai induk Holding BUMN Aviasi dan Pariwisata optimistis tiket perhelatan balap motor bergengsi internasional MotoGP Mandalika 2022 akan terjual habis atau sold out.

"Kalau sold out optimistis, tidak ada masalah. Untuk tiket MotoGP sold out? Kami optimistis sold out," ujar Direktur Marketing InJourney Maya Watono dalam konferensi pers daring di Jakarta, seperti dikutip dari Antara, Jumat (14/1/2022).

Baca juga: Menteri Teten: UMKM Siap Ramaikan Ajang MotoGP Mandalika 2022

Maya menambahkan, saat ini bagaimana InJourney sebagai induk Holding BUMN Aviasi dan Pariwisata melakukan yang terbaik untuk ticketing, akomodasi, dan sebagainya terkait dengan perhelatan MotoGP di Mandalika, Lombok, NTB.

"Terkait dengan ticketing MotoGP, kita harus mengatur untuk ticketing karena juga hal ini berkaitan tidak hanya dengan tiket, melainkan juga dengan akomodasinya seperti dan kesiapan dengan logistik mengingat event ini cukup besar dan disorot mata dunia," katanya.

Sebelumnya Komandan Lapangan Persiapan MotoGP Mandalika 2022 Marsekal (Purn) Hadi Tjahjanto berharap mekanisme travel bubble bisa diterapkan saat ajang MotoGP Sirkuit Mandalika 18 -20 Maret 2022.

Baca juga: Mau Nonton MotoGP di Mandalika Lombok, Berapa Harga Penginapannya?

Hal ini untuk mengantisipasi resiko virus Covid-19 masuk ke Indonesia, saat peserta dan tim MotoGP tiba.

Sebelum mereka datang, pihaknya sudah tahu jumlahnya dan sudah PCR (Polymerase Chain Reaction) atau belum. Jika sudah hasilnya apa. Jika negatif silakan masuk, turun di Bandara Internasional Lombok.

Mekanisme ini juga akan memudahkan proses selanjutnya, di mana setelah pemeriksaan administrasi selesai, rombongan akan ditempatkan di hotel masing-masing tempat mereka menginap.

Menurut rencana, kata Hadi, dalam waktu dekat akan ditetapkan empat hotel bagi para tim official maupun pembalap peserta MotoGP Mandalika 2022. (Aji Cakti)

Baca juga: Sandiaga Uno Tinjau Kesiapan Akomodasi dan Infrastruktur Perhelatan MotoGP 2022

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pembinaan Berkelanjutan Sampoerna Diapresiasi Stafsus Presiden dan Kemenkop UKM

Pembinaan Berkelanjutan Sampoerna Diapresiasi Stafsus Presiden dan Kemenkop UKM

Whats New
Sanksi Menanti Pejabat Kemenhub yang Viral Usai Ajak Youtuber Korea Mampir ke Hotel

Sanksi Menanti Pejabat Kemenhub yang Viral Usai Ajak Youtuber Korea Mampir ke Hotel

Whats New
[POPULER MONEY] Buntut Ajak Youtuber Korsel ke Hotel, Pejabat Kemenhub Dibebastugaskan | Intip Tawaran 250 Merek Waralaba di Pameran Franchise Kemayoran

[POPULER MONEY] Buntut Ajak Youtuber Korsel ke Hotel, Pejabat Kemenhub Dibebastugaskan | Intip Tawaran 250 Merek Waralaba di Pameran Franchise Kemayoran

Whats New
Cukupkah Ekonomi Tumbuh 5,11 Persen?

Cukupkah Ekonomi Tumbuh 5,11 Persen?

Whats New
3 Cara Blokir Kartu ATM BRI, Bisa lewat HP

3 Cara Blokir Kartu ATM BRI, Bisa lewat HP

Whats New
Singapore Airlines Group Pesan 1.000 Ton Bahan Bakar Berkelanjutan dari Neste

Singapore Airlines Group Pesan 1.000 Ton Bahan Bakar Berkelanjutan dari Neste

Whats New
10 Cara Bayar Iuran BPJS Kesehatan lewat HP Antiribet

10 Cara Bayar Iuran BPJS Kesehatan lewat HP Antiribet

Spend Smart
Cara Transfer Pulsa Telkomsel dan Biayanya

Cara Transfer Pulsa Telkomsel dan Biayanya

Spend Smart
Pertamina Tegaskan Tetap Salurkan Pertalite kepada Masyarakat

Pertamina Tegaskan Tetap Salurkan Pertalite kepada Masyarakat

Whats New
Jumlah Kantor Cabang Bank Menyusut pada Awal 2024

Jumlah Kantor Cabang Bank Menyusut pada Awal 2024

Whats New
Viral Video Pejabat Kemenhub Ajak Youtuber Korea ke Hotel, Menhub Minta Kasus Diusut

Viral Video Pejabat Kemenhub Ajak Youtuber Korea ke Hotel, Menhub Minta Kasus Diusut

Whats New
Pengertian Ilmu Ekonomi Menurut Para Ahli dan Pembagiannya

Pengertian Ilmu Ekonomi Menurut Para Ahli dan Pembagiannya

Earn Smart
Apa yang Dimaksud dengan Persamaan Dasar Akuntansi?

Apa yang Dimaksud dengan Persamaan Dasar Akuntansi?

Earn Smart
Kredit Pintar Catat Pertumbuhan Pinjaman 3,40 Persen di Sumut, Didominasi Kota Medan

Kredit Pintar Catat Pertumbuhan Pinjaman 3,40 Persen di Sumut, Didominasi Kota Medan

Whats New
Bank DKI Dorong Penerapan CSR yang Terintegrasi Kegiatan Bisnis

Bank DKI Dorong Penerapan CSR yang Terintegrasi Kegiatan Bisnis

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com