Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Waspada, Ada Pekerjaan di Putaran Balik Baranangsiang Mulai Besok

Kompas.com - 19/02/2023, 21:00 WIB
Ade Miranti Karunia,
Yoga Sukmana

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - PT Jasa Marga (Persero) mengumumkan bahwa akan ada pekerjaan perbaikan jalan di lokasi putar balik (u-turn) Baranangsiang, Bogor, Jawa Barat pada Senin (20/2/2023).

Pgs. Senior Manager Representative Office 1 Jasamarga Metropolitan Tollroad Ginanjar Bekti Rakhmanto menjelaskan, pihaknya telah berkoordinasi dengan Pemerintah Kota Bogor untuk mengimbau kepada pengguna jalan yang menuju Jalan Tol Jagorawi agar dapat mengatur waktu perjalanannya.

"Pekerjaan perbaikan jalan yang dilakukan oleh Pemerintah Kota Bogor berada di lokasi putar balik Baranangsiang yang bersinggungan erat dengan akses masuk Jalan Tol Jagorawi," ujarnya dalam keterangan tertulis, Minggu (19/2/2023).

Baca juga: Pengelola Tol Waru - Juanda Beri Sinyal Penyesuaian Tarif


"Pada jam-jam sibuk mungkin berpotensi terjadi kepadatan dampak dari pekerjaan, Jasa Marga mengimbau agar pengguna jalan dapat lebih mempersiapkan waktu perjalanannya," lanjut Ginanjar.

Pekerjaan perbaikan u-turn Baranangsiang dilaksanakan dengan metode rekonstruksi dan akan dikerjakan dalam 2 tahap yakni tahap 1 dimulai 20 Februari 2023, open traffic 24 Februari 2023 dan tahap 2 dimulai 27 Februari 2023, open traffic 3 Maret 2023.

Kata Ginanjar, selama pekerjaan berlangsung, jalur lokasi u-turn Baranangsiang masih bisa dilalui dan tidak ada skenario rekayasa lalu lintas di lokasi pekerjaan.

"Lakukan pembaharuan informasi lalu lintas dengan mengakses kanal informasi resmi milik Jasa Marga, di Call Center Jasa Marga 24 jam di nomor telepon 14080," ujarnya.

Baca juga: Targetkan Tol Cisumdawu Berfungsi Akhir Februari, Menteri PUPR: Tolong Kerja Samanya...

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Investor Terus Bertambah, Bappebti Bareng Industri Kawal Ekosistem Aset Kripto

Investor Terus Bertambah, Bappebti Bareng Industri Kawal Ekosistem Aset Kripto

Whats New
Catat, Ini Rincian Batas Minimal Nilai UTBK untuk Daftar PKN STAN 2024

Catat, Ini Rincian Batas Minimal Nilai UTBK untuk Daftar PKN STAN 2024

Whats New
Pemerintah Temukan SPBE Kurang Isi Tabung Elpiji 3 Kg, Ini Tanggapan Pertamina

Pemerintah Temukan SPBE Kurang Isi Tabung Elpiji 3 Kg, Ini Tanggapan Pertamina

Whats New
Pemerintah Bayar Kompensasi Listrik ke PLN Rp 17,8 Triliun

Pemerintah Bayar Kompensasi Listrik ke PLN Rp 17,8 Triliun

Whats New
Lowongan Kerja Adaro Energy untuk Lulusan S1, Simak Persyaratannya

Lowongan Kerja Adaro Energy untuk Lulusan S1, Simak Persyaratannya

Work Smart
Allianz Utama Kumpulkan Premi Bruto Rp 803,52 Miliar Sepanjang 2023

Allianz Utama Kumpulkan Premi Bruto Rp 803,52 Miliar Sepanjang 2023

Whats New
Hampir 70 Persen Gen Z Memilih Jadi Pekerja Lepas, Apa Alasannya?

Hampir 70 Persen Gen Z Memilih Jadi Pekerja Lepas, Apa Alasannya?

Whats New
Tingkatkan Peluang Ekspor UKM, Enablr.ID Jadi Mitra Alibaba.com

Tingkatkan Peluang Ekspor UKM, Enablr.ID Jadi Mitra Alibaba.com

Whats New
Praktik Curang Kurangi Isi Elpiji 3 Kg Rugikan Masyarakat Rp 18,7 Miliar Per Tahun

Praktik Curang Kurangi Isi Elpiji 3 Kg Rugikan Masyarakat Rp 18,7 Miliar Per Tahun

Whats New
Pertagas Gelar Pelatihan untuk Dorong Peningkatan Ekonomi Masyarakat Penyangga IKN

Pertagas Gelar Pelatihan untuk Dorong Peningkatan Ekonomi Masyarakat Penyangga IKN

Whats New
PLN EPI dan Universitas Telkom Kembangkan Teknologi 'Blockchain'

PLN EPI dan Universitas Telkom Kembangkan Teknologi "Blockchain"

Whats New
Mendag Ungkap Temuan 11 Pangkalan Gas Kurangi Isi Elpiji 3 Kg di Jakarta hingga Cimahi

Mendag Ungkap Temuan 11 Pangkalan Gas Kurangi Isi Elpiji 3 Kg di Jakarta hingga Cimahi

Whats New
Dorong UMKM Naik Kelas, Kementerian BUMN Gelar Festival Jelajah Kuliner Nusantara

Dorong UMKM Naik Kelas, Kementerian BUMN Gelar Festival Jelajah Kuliner Nusantara

Whats New
Dorong Implementasi Energi Berkelanjutan, ITDC Nusantara Utilitas Gandeng Jasa Tirta Energi

Dorong Implementasi Energi Berkelanjutan, ITDC Nusantara Utilitas Gandeng Jasa Tirta Energi

Whats New
Harga Emas Terbaru 25 Mei 2024 di Pegadaian

Harga Emas Terbaru 25 Mei 2024 di Pegadaian

Spend Smart
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com