Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Shopee Dorong Produk Lokal Mendunia lewat Gerakan Ekspor UMKM

Kompas.com - 26/07/2023, 14:50 WIB
Haryanti Puspa Sari,
Yoga Sukmana

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Shopee Indonesia mendukung UMKM lokal naik kelas hingga mencapai pasar global melalui Kampus UMKM Shopee Ekspor.

Direktur Eksekutif Shopee Indonesia Handhika Jahja mengatakan, Kampus UMKM Shopee Ekspor kali ini meluncurkan Gerakan Ekspor UMKM Shopee serentak di 10 kota.

Kesepuluh kota tersebut adalah Jakarta, Bandung, Semarang, Solo, Yogyakarta, Medan, Samarinda, Malang, Makassar, dan Denpasar.

Baca juga: Cara Menggunakan Fitur Cek Fakta di Shopee

"Hari ini kami menghadirkan gerakan ekspor UMKM di 10 kota secara serentak, dengan gelar pelatihan ekspor bagi 1.000 UMKM di seluruh Kampus UMKM Ekspor kami di Jawa, Sumatera, Bali, Kalimantan dan Sulawesi," kata Handhika di Pakuwon Tower, Jakarta, Rabu (26/7/2023).

Handhika mengatakan, saat ini 20 juta produk UMKM lokal tergabung dalam program Gerakan Ekspor UMKM Shopee.

Ia mengatakan, melalui program tersebut, produk yang terdaftar dapat dipasarkan ke Asia Tenggara, Asia Timur, dan Amerika Latin.

Baca juga: Shopee Kenalkan Fitur Anyar “Cek Fakta” untuk Bantu Pengguna Hadapi Ragam Modus Penipuan

"Saya apresiasi UMKM lokal yang ingin terus maju dan telah bergabung ke pelatihan kita dengan jumlah peserta terus meningkat di kampus kami meningakt 2 kali lipat dalam setiap tahunnya," ujarnya.

Lebih lanjut, Handhika mengatakan, pihaknya membuka peluang kolaborasi dengan berbagai pihak untuk mengembangkan dan memperkuat program Gerakan Ekapor UMKM Shopee.

"Hari ini kita juga mengumumkan bahwa kita membuka peluang kolaborasi sebesar-besarnya dengan berbagai pihak yang memiliki program penguatan UMKM," ucap dia.

Baca juga: Dari Semarang ke Kancah Global, Ini Perjalanan Gaun Cantik Buatan UMKM bersama Shopee

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Artikel ini merupakan bagian dari Lestari KG Media, sebuah inisiatif untuk akselerasi Tujuan Pembangunan Berkelanjutan. Selengkapnya

A member of


Terkini Lainnya

Induk Usaha Blibli Cetak Pendapatan Bersih Rp 3,9 Triliun pada Kuartal I 2024

Induk Usaha Blibli Cetak Pendapatan Bersih Rp 3,9 Triliun pada Kuartal I 2024

Whats New
Kembali ke Aturan Semula, Barang Bawaan dari Luar Negeri Tak Lagi Dibatasi

Kembali ke Aturan Semula, Barang Bawaan dari Luar Negeri Tak Lagi Dibatasi

Whats New
Cek Tagihan Listrik secara Online, Ini Caranya

Cek Tagihan Listrik secara Online, Ini Caranya

Work Smart
Harga Beras Alami Deflasi Setelah 8 Bulan Berturut-turut Inflasi

Harga Beras Alami Deflasi Setelah 8 Bulan Berturut-turut Inflasi

Whats New
17 Bandara Internasional yang Dicabut Statusnya Hanya Layani 169 Kunjungan Turis Asing Setahun

17 Bandara Internasional yang Dicabut Statusnya Hanya Layani 169 Kunjungan Turis Asing Setahun

Whats New
Berikan Pelatihan Keuangan untuk UMKM Lokal, PT GNI Bantu Perkuat Ekonomi di Morowali Utara

Berikan Pelatihan Keuangan untuk UMKM Lokal, PT GNI Bantu Perkuat Ekonomi di Morowali Utara

Rilis
Harga Saham Bank Mandiri Terkoreksi, Waktunya 'Serok'?

Harga Saham Bank Mandiri Terkoreksi, Waktunya "Serok"?

Earn Smart
Tutuka Ariadji Lepas Jabatan Dirjen Migas, Siapa Penggantinya?

Tutuka Ariadji Lepas Jabatan Dirjen Migas, Siapa Penggantinya?

Whats New
Panen Jagung bersama Mentan di Sumbawa, Jokowi Tekankan Pentingnya Keseimbangan Harga

Panen Jagung bersama Mentan di Sumbawa, Jokowi Tekankan Pentingnya Keseimbangan Harga

Whats New
Suku Bunga Acuan BI Naik, Peritel Khawatir Bunga Pinjaman Bank Naik

Suku Bunga Acuan BI Naik, Peritel Khawatir Bunga Pinjaman Bank Naik

Whats New
Laba Bank-bank Kuartal I 2024 Tumbuh Mini, Ekonom Beberkan Penyebabnya

Laba Bank-bank Kuartal I 2024 Tumbuh Mini, Ekonom Beberkan Penyebabnya

Whats New
Bank Sentral AS Sebut Kenaikan Suku Bunga Tak Dalam Waktu Dekat

Bank Sentral AS Sebut Kenaikan Suku Bunga Tak Dalam Waktu Dekat

Whats New
Panduan Cara Tarik Tunai Tanpa Kartu ATM BRI Bermodal BRImo

Panduan Cara Tarik Tunai Tanpa Kartu ATM BRI Bermodal BRImo

Spend Smart
PMI Manufaktur April 2024 Turun Jadi 52,9 Poin, Menperin: Ada Libur 10 Hari...

PMI Manufaktur April 2024 Turun Jadi 52,9 Poin, Menperin: Ada Libur 10 Hari...

Whats New
Siapa Hendry Lie, Pendiri Sriwijaya Air yang Jadi Tersangka Korupsi Timah Rp 271 Triliun?

Siapa Hendry Lie, Pendiri Sriwijaya Air yang Jadi Tersangka Korupsi Timah Rp 271 Triliun?

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com