Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

KAI Buka Rute Bandung-Purwokerto dan Cilacap-Yogyakarta, Ini Tarifnya

Kompas.com - 13/06/2021, 14:23 WIB
Rully R. Ramli,
Yoga Sukmana

Tim Redaksi

Adapun untuk KA Nusa Tembini juga memiliki dua kelas yaitu Eksekutif dengan tarif mulai dari Rp 110.000 dan Ekonomi dengan tarif mulai dari Rp 90.000.

“Tiket tersebut sudah dapat dibeli melalui KAI Access, web KAI, loket, dan channel eksternal yang ditentukan / ditetapkan,” katanya.

KAI menawarkan tarif khusus untuk rute tertentu pada kedua kereta api tersebut, untuk KA Baturraden Ekspres tersedia tarif khusus pada relasi Purwokerto - Cirebon PP (Eksekutif: Rp 65.000 dan Bisnis: Rp 45.000), Cirebon - Cikampek PP (Eksekutif: Rp 50.000 dan Bisnis: Rp 40.000), Bandung - Purwakarta PP (Eksekutif: Rp 55.000 dan Bisnis: Rp 45.000), dan Bandung - Cikampek PP (Eksekutif: Rp 65.000 dan Bisnis: Rp 55.000).

Sedangkan pada KA Nusa Tembini, tarif khusus berlaku pada relasi Kroya - Cilacap PP (Eksekutif: Rp 30.000 dan Ekonomi: Rp 20.000), Cilacap - Yogyakarta PP (Eksekutif: Rp 80.000 dan Ekonomi: Rp 50.000), dan Kutoarjo - Yogyakarta PP (Eksekutif: Rp 45.000 dan Ekonomi: Rp 25.000).

“Tarif khusus tersebut dapat dibeli mulai 2 jam sebelum jadwal keberangkatan kereta api di KAI Access, loket, dan seluruh channel eksternal selama masih tersedia tempat duduk,” ucap Joni.

Baca juga: Sudah Turun, Cek Harga Sepeda Lipat Terbaru

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com