Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Apa Itu Balance Sheet atau Neraca Keuangan?

Kompas.com - 05/07/2021, 16:48 WIB
Muhammad Idris

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Balance sheet adalah istilah yang sangat sering dipakai dalam penyajian laporan keuangan. Apa itu balance sheet?

Pengertian balance sheet seperti dikutip dari Investopedia, balance sheet adalah laporan keuangan yang menyajikan jumlah aset, kewajiban (utang), dan ekuitas (modal) perusahaan pada periode waktu tertentu.

Balance sheet adalah nama lain dari neraca. Balance sheet bisa memberikan gambaran tentang profil lengkap perusahaan dari sisi keuangan. Balance sheet sendiri merupakan bagian dari laporan keuangan bersama dengan laporan laba rugi dan laporan arus kas.

Kegagalan suatu perusahaan dalam menyusun dan menyajikan neraca keuangannya dapat berimbas pada kegagalan seluruh manajemen perusahaan, terutama dalam keputusan pengambilan kebijakan.

Baca juga: Mengenal Arti Konglomerasi Bisnis

Ini lantaran neraca atau balance sheet adalah sumber informasi penting kondisi keuangan perusahaan. Contohnya neraca memberikan gambaran jumlah aset dibandingkan jumlah utang.

Dalam neraca, kondisi aset bisa diketahui apakah aset perusahaan berupa aset likuid atau sebaliknya. Secara umum, aset dalam balance adalah terbagi menjadi dua, yakni aset tetap dan aset lancar.

Neraca saldo dalam balance sheet adalah menyajikan informasi untuk memprediksi jumlah arus kas masa mendatang.

Begitupun gambaran soal utang, apakah lebih banyak yang terdiri dari utang jangka panjang atau utang jangka pendek.

Baca juga: Apa Itu Subsidi: Pengertian, Jenis, dan Contohnya di Indonesia

Manajemen perusahaan dan pemegang saham (investor) menggunakan neraca untuk mempelajari lebih lanjut tentang sumber pendanaan mana yang digunakan perusahaan untuk mendukung pertumbuhan dan operasinya.

Dalam perhitungannya, balance sheet menggunakan rumus jumlah aset adalah utang plus modal. Dalam penyajianya, sisi kiri balance sheet adalah aset, sementara di sisi kanan balance sheet adalah utang plus modal.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Harga Bahan Pokok Kamis 2 Mei 2024, Harga Jagung Tk Peternak Naik

Harga Bahan Pokok Kamis 2 Mei 2024, Harga Jagung Tk Peternak Naik

Whats New
CIMB Niaga Cetak Laba Sebelum Pajak Rp 2,2 Triliun pada Kuartal I-2024

CIMB Niaga Cetak Laba Sebelum Pajak Rp 2,2 Triliun pada Kuartal I-2024

Whats New
Rincian Tarif Listrik per kWh Berlaku Mei 2024

Rincian Tarif Listrik per kWh Berlaku Mei 2024

Whats New
Inflasi AS Sulit Dijinakkan, The Fed Pertahankan Suku Bunga

Inflasi AS Sulit Dijinakkan, The Fed Pertahankan Suku Bunga

Whats New
The Fed Tahan Suku Bunga, Mayoritas Saham di Wall Street Melemah

The Fed Tahan Suku Bunga, Mayoritas Saham di Wall Street Melemah

Whats New
IHSG Diperkirakan Melemah Hari Ini, Simak Analisis dan Rekomendasi Sahamnya

IHSG Diperkirakan Melemah Hari Ini, Simak Analisis dan Rekomendasi Sahamnya

Whats New
5 Cara Tarik Tunai DANA di Alfamart, IndoMaret, dan ATM

5 Cara Tarik Tunai DANA di Alfamart, IndoMaret, dan ATM

Spend Smart
Hari Buruh dan Refleksi Ketimpangan Gender

Hari Buruh dan Refleksi Ketimpangan Gender

Whats New
Punya Aset Rp 224,66 Triliun, LPS Siap Jamin Klaim Simpanan Bank Tutup

Punya Aset Rp 224,66 Triliun, LPS Siap Jamin Klaim Simpanan Bank Tutup

Whats New
Tak Lagi Khawatir Lupa Bawa Uang Tunai Berbelanja di Kawasan Wisata Samosir

Tak Lagi Khawatir Lupa Bawa Uang Tunai Berbelanja di Kawasan Wisata Samosir

Whats New
Info Limit Tarik Tunai BCA Sesuai Jenis Kartu ATM Lengkap

Info Limit Tarik Tunai BCA Sesuai Jenis Kartu ATM Lengkap

Spend Smart
3 Cara Tarik Tunai Tanpa Kartu BCA, Penting Saat Lupa Bawa di ATM

3 Cara Tarik Tunai Tanpa Kartu BCA, Penting Saat Lupa Bawa di ATM

Earn Smart
[POPULER MONEY] Serikat Pekerja Tuntut Naik Upah, Menaker Balik Tuntut Kenaikan Kompetensi | Luhut Janji Microsoft Tak Akan Menyesal Investasi Rp 27,6 Triliun di Indonesia

[POPULER MONEY] Serikat Pekerja Tuntut Naik Upah, Menaker Balik Tuntut Kenaikan Kompetensi | Luhut Janji Microsoft Tak Akan Menyesal Investasi Rp 27,6 Triliun di Indonesia

Whats New
Cara Bayar Tagihan FIF di ATM BCA, BRI, BNI, Mandiri, dan BTN

Cara Bayar Tagihan FIF di ATM BCA, BRI, BNI, Mandiri, dan BTN

Spend Smart
Bank Mandiri Tegaskan Tetap Jadi Pemegang Saham Terbesar BSI

Bank Mandiri Tegaskan Tetap Jadi Pemegang Saham Terbesar BSI

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com