Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Fenomena Harga Tiket Pesawat Murah, Pengamat: Harga Tiket Anjlok karena Permintaan Turun

Kompas.com - 16/01/2023, 15:10 WIB
Haryanti Puspa Sari,
Akhdi Martin Pratama

Tim Redaksi

Dalam akun Kemenparekraf juga disebutkan bahwa harga tiket Jakarta-Bali saat ini mulai dari Rp 700.000 yang sebelumnya sekitar Rp 1.300.000 hingga Rp 3.300.000.

Kemudian, harga tiket Jakarta-Surabaya saat ini mulai dari Rp 600.000 yang sebelumnya sekitar Rp 1.000.000. Lalu, harga tiket untuk rute Jakarta-Yogyakarta saat ini mulai dari Rp 400.000 yang sebelumnya sekitar Rp 800.000 sampai Rp 1.000.000.

Lantas, apakah tiket pesawat saat ini benar-benar turun?

Kompas.com melakukan pemantauan melalui aplikasi Traveloka Senin (16/1/2023) pukul 11.20 WIB. Adapun dari aplikasi tersebut terlihat harga tiket pesawat Jakarta-Bali pada Senin ini termurah Rp 708.900 dan termahal Rp Rp 3,1 juta.

Kemudian harga tiket pesawat Jakarta-Yogyakarta terlihat masih tinggi pada Senin ini yaitu sekitar Rp 1,3 juta sampai Rp 1,5 juta.

Kemudian harga tiket pesawat Jakarta-Surabaya termurah Rp 674.300 dan termahal Rp Rp 2,7 juta.

Baca juga: Bertemu Pebisnis Qatar, Sandiaga Bahas Harga Tiket Pesawat hingga Investasi

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com