Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Perkara Merosotnya Rangking Logistik RI yang Bikin Luhut Mencak-mencak

Kompas.com - 20/07/2023, 09:29 WIB
Muhammad Idris

Penulis

Untuk skor indikator tracking and tracing dan timelines juga turun. Tracking and tracing dari skor 3,3 (2023).

Baca juga: Anak Buah Luhut Jelaskan Kronologi Keterkaitan Bosnya dengan Bisnis PCR PT GSI

Hasilnya, skor LPI Indonesia pada tahun ini turun dari 3,15 menjadi 3. Hasilnya Indonesia ada di peringkat 63 pada tahun 2023.

Nilai ini kalah jauh dari Singapura yang ada di posisi pertama dengan skor 4,3 dan Jepang di peringkat ke-15 dengan skor 3,9.

Apabila dibandingkan dengan Singapura, skor Indonesia tentu bak bumi di langit. Sementara apabila dibanding negara tetangga terdekat, Malaysia, skor Indonesia juga kalah telak.

Misalnya Malaysia yang bisa menempati peringkat 31, Thailand peringkat 37, dan India berada di urutan 38.

Baca juga: Apa Bedanya Hadiah, Hibah, dan Warisan pada Kasus Kekayaan Menpora Rp 282 Miliar?

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com