Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Wapres Ingin Inovasi Ditingkatkan untuk Dorong Literasi Keuangan

Kompas.com - 19/06/2023, 14:41 WIB
Kiki Safitri,
Aprillia Ika

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Wakil Presiden Republik Indonesia, Ma’ruf Amin ingin agar inovasi dalam bidang instrumen keuangan syariah dapat terus ditingkatkan. Hal ini dinilai penting untuk mendorong peningkatan inklusi keuangan.

“Di pasar keuangan, berbagai instrumen keuangan terus berkembang mengikuri zaman, dan kebutuhan masyarakat,” kata Ma’ruf di Bursa Efek Indonesia (BEI), Senin (19/6/2023).

Ma’ruf mengungkapkan, pihaknya terus mendorong literasi keuangan seiring dengan perkembangan era digitalisasi saat ini. Di sisi lain, dia juga mengungkapkan bahwa inklusi keuangan syariah masih lebih rendah daripada konvensional.

“Rendahnya inklusi keuangan syariah nasional yang baru 12,12 persen tertinggal jauh dari industrik keuangan konvensional sebesar 85,1 persen,” kata Ma’ruf.

Baca juga: Wapres: Literasi Keuangan Syariah Masih Rendah

Dia juga berharap sektor keuangan syariah bisa beradaptasi dan terus meningkatkan inovasi di sektor syariah melalui peluncuran produk-produk berbasis syariah.

"Inovasi produk keuangan terus bermunculan, terlebih di era digitalisasi ini. Sektor keuangan syariah juga harus mampu beradaptasi terhadap perkembangan produk-produk yang ditawarkan," lanjut dia.

“Literasi ini memang terus kita galakkan ya. Kita juga ingin terus mengembangkan industri keuangan syariah baik itu perbankan, maupun juga pasar modal,” tegas dia.

Baca juga: Literasi Keuangan Syariah untuk Komunitas Disabilitas


Ma’ruf berharap dengan adanya berbagai inovasi di sektor keuangan syariah diharapkan, dapat mendong tercapainya inklusi keuangan syariah secara nasional.

"Hadirnya instrumen keuangan syariah, kita harapkan dapat menjadi katalisator capaian inklusi keuangan syariah nasional," jelas dia.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Artikel ini merupakan bagian dari Lestari KG Media, sebuah inisiatif untuk akselerasi Tujuan Pembangunan Berkelanjutan. Selengkapnya

A member of


Terkini Lainnya

Memahami Dividen: Pengertian, Sistem Pembagian, Pajak, dan Hitungannya

Memahami Dividen: Pengertian, Sistem Pembagian, Pajak, dan Hitungannya

Earn Smart
Limbah Domestik Dikelola Jadi Kompos, Solusi Kurangi Sampah di Kutai Timur

Limbah Domestik Dikelola Jadi Kompos, Solusi Kurangi Sampah di Kutai Timur

Whats New
Harga Emas Terbaru 11 Mei 2024 di Pegadaian

Harga Emas Terbaru 11 Mei 2024 di Pegadaian

Spend Smart
Harga Emas Antam: Detail Harga Terbaru Pada Sabtu 11 Mei 2024

Harga Emas Antam: Detail Harga Terbaru Pada Sabtu 11 Mei 2024

Spend Smart
Harga Bahan Pokok Sabtu 11 Mei 2024, Semua Bahan Pokok Naik, Kecuali Daging Sapi Murni

Harga Bahan Pokok Sabtu 11 Mei 2024, Semua Bahan Pokok Naik, Kecuali Daging Sapi Murni

Whats New
Pembinaan Berkelanjutan Sampoerna Diapresiasi Stafsus Presiden dan Kemenkop UKM

Pembinaan Berkelanjutan Sampoerna Diapresiasi Stafsus Presiden dan Kemenkop UKM

Whats New
Sanksi Menanti Pejabat Kemenhub yang Viral Usai Ajak Youtuber Korea Mampir ke Hotel

Sanksi Menanti Pejabat Kemenhub yang Viral Usai Ajak Youtuber Korea Mampir ke Hotel

Whats New
[POPULER MONEY] Buntut Ajak Youtuber Korsel ke Hotel, Pejabat Kemenhub Dibebastugaskan | Intip Tawaran 250 Merek Waralaba di Pameran Franchise Kemayoran

[POPULER MONEY] Buntut Ajak Youtuber Korsel ke Hotel, Pejabat Kemenhub Dibebastugaskan | Intip Tawaran 250 Merek Waralaba di Pameran Franchise Kemayoran

Whats New
Cukupkah Ekonomi Tumbuh 5,11 Persen?

Cukupkah Ekonomi Tumbuh 5,11 Persen?

Whats New
3 Cara Blokir Kartu ATM BRI, Bisa lewat HP

3 Cara Blokir Kartu ATM BRI, Bisa lewat HP

Whats New
Singapore Airlines Group Pesan 1.000 Ton Bahan Bakar Berkelanjutan dari Neste

Singapore Airlines Group Pesan 1.000 Ton Bahan Bakar Berkelanjutan dari Neste

Whats New
10 Cara Bayar Iuran BPJS Kesehatan lewat HP Antiribet

10 Cara Bayar Iuran BPJS Kesehatan lewat HP Antiribet

Spend Smart
Cara Transfer Pulsa Telkomsel dan Biayanya

Cara Transfer Pulsa Telkomsel dan Biayanya

Spend Smart
Pertamina Tegaskan Tetap Salurkan Pertalite kepada Masyarakat

Pertamina Tegaskan Tetap Salurkan Pertalite kepada Masyarakat

Whats New
Jumlah Kantor Cabang Bank Menyusut pada Awal 2024

Jumlah Kantor Cabang Bank Menyusut pada Awal 2024

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com