Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Utang Capai Rp 18,79 Triliun, Duniatex Jamin Tak PHK Pekerja

Kompas.com - 10/08/2019, 08:27 WIB
Erlangga Djumena

Editor

Sumber

Duniatex Group terdiri atas enam entitas perusahaan di tiga lini produksi dan mempekerjakan 45.000 pekerja di 25 pabrik.

Di lini pemintalan (spinning) ada tiga perusahaan, yaitu PT Delta Dunia Sandang Textile (DDST), PT Delta Dunia Textile (DDT), dan PT Delta Dunia Sandang Textile (DDST).

Di lini penenunan ada DMDT, sedangkan di tahap pewarnaan (dyeing and finishing) akhir ada PT Dunia Setia Sandang Asli Textile (DSSAT) dan PT Perusahaan Dagang Dan Perindustrian Damai alias Damaitex.

Baca juga: Venezuela Selangkah Menuju Default, Pelajaran Apa yang Kita Petik?

Hingga kini, Duniatex tercatat punya utang hingga Rp 18,79 triliun.

Nilai tersebut berasal dari enam entitas Duniatex. DDST senilai Rp 2,922 triliun, DMDT senilai 5,711 triliun, DDT senilai Rp 4,676 triliun, DMST senilai Rp 3,264 triliun, DSSAT senilai 2,128 triliun, dan Damaitex senilai Rp 97 miliar. (Anggar Septiadi)

Artikel ini telah tayang di Kontan.co.id dengan judul Utang menggunung, Duniatex pastikan tak pangkas pekerja

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com