Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Bearish: Pengertian, Faktor Penyebab, dan Dampak ke Investor

Kompas.com - 05/10/2021, 20:13 WIB
Mutia Fauzia

Penulis

Saat perekonomian melemah, biasanya penyerapan tenaga kerja pun menjadi turut melemah, pendapatan masyarakat menurun, produktivitas rendah, dan laba pelaku usaha merosot.

Minat investor untuk melakukan investasi pun menjadi rendah sehingga banyak yang melakukan aksi jugal dan menyebabkan indeks saham menjadi merosot.

Lawan dari pasar saham bearish adalah bullish.

OJK mencatat, pada tahun 2020 lalu, Indonesia sempat mencatat kinerja pasar saham bearish dan bullish di waktu yang berdekatan.

Pada tanggal 4 sampai dengan 24 Maret 2020, IHSG mengalami penurunan sebesar 30 persen namun kemudian dari 24 Maret sampai dengan 24 Agustus 2020, IHSG kembali melesat sebesar 34 persen.

Baca juga: Window Dressing: Pengertian dan Dampaknya Bagi Investor

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com