Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tips Konfirmasi E-mail Wawancara Kerja

Kompas.com - 02/10/2023, 11:12 WIB
Haryanti Puspa Sari,
Erlangga Djumena

Tim Redaksi

Jika kamu tidak dapat menghadiri wawancara, tawarkan mereka setidaknya 2 jadwal alternatif untuk dipilih. Atur sesuai keinginanmu, dengan pilihan pertama yang paling kamu inginkan, baru pilihan kedua.

Jika nama HR/pewawancara belum diinformasikan, tawarkan mereka jadwal yang paling sesuai untukmu dan pastikan apakah jadwal tersebut cocok untuk mereka.

Tanyakan siapa yang akan hadir

Kamu pasti ingin bersiap sebaik mungkin, jadi cari tahu siapa yang akan hadir pada wawancara tersebut. Akan lebih baik jika kamu dapat menanyakan posisi-posisi yang akan hadir.

Ketika kamu sudah tahu siapa saja yang akan hadir, lakukan pengecekan singkat tentang bagaimana kamu dapat berkontribusi di tim mereka, dan sebaliknya.

Cek ulang setiap tulisan

Jika memungkinkan, mintalah orang lain untuk membaca ulang tulisanmu sebelum mengirim ke HR/pewawancara. Biasanya, orang lain akan lebih bisa mengecek jika ada yang kurang tepat dalam tulisan kamu.

Baca juga: 5 Pertanyaan Menjebak Saat Wawancara Kerja dan Cara Menjawabnya


Contoh

Berikut contoh balasan e-mail yang bisa kamu jadikan referensi:

Bu Young terhormat, Senang mendengar kabar dari Anda. Terima kasih atas undangan wawancara untuk posisi Social Media Manager di ABC Incorporated. Saya sangat bersemangat untuk membicarakan bagaimana saya dapat mendukung tim digital Anda.

Saya bisa hadir pada Kamis, 21 Mei pukul 16.30. Bolehkah saya tahu apakah wawancara akan diadakan di kantor, Gedung ABC lantai 50 di sudut jalan 7 dan XYZ Avenue? Jika wawancara akan dilakukan secara virtual, mohon kirimkan link untuk video conference ketika sudah tersedia.

Selain itu, bolehkah saya bertanya siapa saja yang akan hadir pada wawancara hari Kamis nanti? Informasi ini akan sangat membantu saya untuk mempersiapkan diri dengan baik.

Salam,Maita Javier
No. HP : 0999-999-9999
Email: maita@javier.com

Baca juga: Cara Menjawab soal Gaji Saat Wawancara Kerja

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:


Terkini Lainnya

Bulog Targetkan Serap Beras Petani 600.000 Ton hingga Akhir Mei 2024

Bulog Targetkan Serap Beras Petani 600.000 Ton hingga Akhir Mei 2024

Whats New
ShariaCoin Edukasi Keuangan Keluarga dengan Tabungan Emas Syariah

ShariaCoin Edukasi Keuangan Keluarga dengan Tabungan Emas Syariah

Whats New
Insiden Kebakaran Mesin Pesawat Haji Garuda, KNKT Temukan Ada Kebocoran Bahan Bakar

Insiden Kebakaran Mesin Pesawat Haji Garuda, KNKT Temukan Ada Kebocoran Bahan Bakar

Whats New
Kemenperin Pertanyakan Isi 26.000 Kontainer yang Tertahan di Pelabuhan Tanjung Priok dan Tanjung Perak

Kemenperin Pertanyakan Isi 26.000 Kontainer yang Tertahan di Pelabuhan Tanjung Priok dan Tanjung Perak

Whats New
Tingkatkan Akses Air Bersih, Holding BUMN Danareksa Bangun SPAM di Bandung

Tingkatkan Akses Air Bersih, Holding BUMN Danareksa Bangun SPAM di Bandung

Whats New
BEI: 38 Perusahaan Antre IPO, 8 di Antaranya Punya Aset di Atas Rp 250 Miliar

BEI: 38 Perusahaan Antre IPO, 8 di Antaranya Punya Aset di Atas Rp 250 Miliar

Whats New
KAI Services Buka Lowongan Kerja hingga 25 Mei 2024, Simak Kualifikasinya

KAI Services Buka Lowongan Kerja hingga 25 Mei 2024, Simak Kualifikasinya

Work Smart
Anggaran Pendidikan di APBN Pertama Prabowo Capai Rp 741,7 Triliun, Ada Program Perbaikan Gizi Anak Sekolah

Anggaran Pendidikan di APBN Pertama Prabowo Capai Rp 741,7 Triliun, Ada Program Perbaikan Gizi Anak Sekolah

Whats New
Bantah Menkeu soal Penumpukan Kontainer, Kemenperin: Sejak Ada 'Pertek' Tak Ada Keluhan yang Masuk

Bantah Menkeu soal Penumpukan Kontainer, Kemenperin: Sejak Ada "Pertek" Tak Ada Keluhan yang Masuk

Whats New
Tidak Ada 'Black Box', KNKT Investigasi Badan Pesawat yang Jatuh di BSD

Tidak Ada "Black Box", KNKT Investigasi Badan Pesawat yang Jatuh di BSD

Whats New
Investasi Rp 10 Miliar, Emiten Perhotelan KDTN Siap Ekspansi Bisnis Hotel Rest Area

Investasi Rp 10 Miliar, Emiten Perhotelan KDTN Siap Ekspansi Bisnis Hotel Rest Area

Whats New
Gandeng Binawan, RSUP dr Kariadi Tingkatkan Keterampilan Kerja Tenaga Kesehatan

Gandeng Binawan, RSUP dr Kariadi Tingkatkan Keterampilan Kerja Tenaga Kesehatan

Whats New
Stok Beras Pemerintah Capai 1,85 Juta Ton

Stok Beras Pemerintah Capai 1,85 Juta Ton

Whats New
Luncurkan Starlink di Indonesia, Elon Musk Sebut Ada Kemungkinan Investasi Lainnya

Luncurkan Starlink di Indonesia, Elon Musk Sebut Ada Kemungkinan Investasi Lainnya

Whats New
Lahan Kering di RI Besar, Berpotensi Jadi Hutan Tanaman Energi Penghasil Biomassa

Lahan Kering di RI Besar, Berpotensi Jadi Hutan Tanaman Energi Penghasil Biomassa

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com