Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kisi-kisi Tes TKD Core Values BUMN, Contoh dan Panduan Perilaku

Kompas.com - 22/02/2023, 10:31 WIB
Muhammad Idris

Penulis

KOMPAS.com - Dalam setiap rekrutmen BUMN, materi core values BUMN selalu diujikan. TKD dan core values BUMN memang tak terpisahkan dalam setiap ujian rekrutmen di perusahaan negara.

Core values BUMN merupakan nilai-nilai utama yang harus senantiasa menjadi pedoman perilaku bagi setiap insan atau sumber daya manusia (SDM) di lingkungan perusahaan pelat merah maupun Kementerian BUMN.

Core values BUMN ini kemudian diimplementasikan dalam bentuk AKHLAK BUMN yang dipertegas dalam Surat Edaran Menteri BUMN SE-7/MBU/07/2020 tentang Nilai-nilau Utama (Core Values) Sumber Daya Manusia BUMN.

Mengutip laman resmi Kementerian BUMN, AKHLAK BUMN adalah singkatan dari Amanah, Kompeten, Harmonis, Loyal, Adaptif, dan Kolaboratif.

Baca juga: Nilai Akhlak BUMN, Arti, dan Panduan Perilakunya

Masing-masing dari nilai AKHLAK BUMN memiliki penjabarannya sendiri-sendiri untuk penerapan kode etik dan kode perilaku yang akan diterapkan di Kementerian BUMN.

Karena menjadi pedoman kerja yang wajib diterapkan oleh seluruh pegawai BUMN, itu sebabnya core values BUMN AKHLAK ini kemudian dijadikan materi wajib dalam setiap penerimaan karyawan baru.

Aturan implementasi core values BUMN ini sesuai dengan Surat Edaran Menteri BUMN SE-7/MBU/07/2020, AKHLAK diterapkan pada seluruh SDM, mulai direksi, dewan komisaris atau pengawas, manajemen, dan pegawai.

Selain berlaku di semua BUMN, core values BUMN ini juga wajib diterapkan di semua anak dan cucu perusahaan BUMN, serta perusahaan afiliasi sahamnya terkonsolidasi dengan perusahaan pelat merah.

Baca juga: Apa Kepanjangan AKHLAK BUMN?

Panduan core values BUMN

Berikut panduan core values BUMN:

1. Amanah

Definisi amanah AKHLAK BUMN adalah memegang teguh kepercayaan yang diberikan. Setiap sumber daya manusia BUMN harus memiliki sifat amanah yang tecermin dari:

  • Memenuhi janji dan komitmen
  • Bertanggung jawab atas tugas, keputusan, dan tindakan yang dilakukan
  • Berpegang teguh pada nilai moral dan etika.

2. Kompeten

Kompeten AKHLAK BUMN adalah sikap terus belajar dan mengembangan kapabilitas. Nilai kompeten tercermin dari perilaku:

  • Meningkatkan kompetensi diri untuk menjawab tantangan yang selalu berubah
  • Membantu orang lain belajar
  • Menyelesaikan tugas dengan kualitas terbaik.

3. Harmonis

Harmonis AKHLAK BUMN memiliki definisi sebagai saling peduli dan menghargai perbedaan. Contoh sikap yang menunjukkan nilai harmonis antara lain:

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Minta Penjualan Elpiji di Warung Madura Diperketat, Ini Penjelasan Peritel

Minta Penjualan Elpiji di Warung Madura Diperketat, Ini Penjelasan Peritel

Whats New
Intervensi Bank Sentral Kesetabilan Rupiah dan Cadangan Devisa

Intervensi Bank Sentral Kesetabilan Rupiah dan Cadangan Devisa

Whats New
Bank Muamalat Buka Lowongan Kerja hingga 31 Mei 2024, Cek Posisi dan Syaratnya

Bank Muamalat Buka Lowongan Kerja hingga 31 Mei 2024, Cek Posisi dan Syaratnya

Work Smart
Viral Video Youtuber Korsel Diajak Mampir ke Hotel, Ini Tanggapan Kemenhub

Viral Video Youtuber Korsel Diajak Mampir ke Hotel, Ini Tanggapan Kemenhub

Whats New
Finaccel Digital Indonesia Berubah Nama jadi KrediFazz Digital Indonesia

Finaccel Digital Indonesia Berubah Nama jadi KrediFazz Digital Indonesia

Whats New
Dampak Fluktuasi Harga Pangan Awal 2024

Dampak Fluktuasi Harga Pangan Awal 2024

Whats New
Mengenal 2 Fitur Utama dalam Asuransi Kendaraan

Mengenal 2 Fitur Utama dalam Asuransi Kendaraan

Earn Smart
Penggunaan Gas Domestik Didominasi Industri, Paling Banyak Industri Pupuk

Penggunaan Gas Domestik Didominasi Industri, Paling Banyak Industri Pupuk

Whats New
Libur Panjang, Angkasa Pura II Proyeksikan Penumpang Capai 1 Juta Orang

Libur Panjang, Angkasa Pura II Proyeksikan Penumpang Capai 1 Juta Orang

Whats New
Percepat Peluncuran Produk untuk Perusahaan Teknologi, XpandEast Terapkan Strategi Pengurangan Time-to-Market

Percepat Peluncuran Produk untuk Perusahaan Teknologi, XpandEast Terapkan Strategi Pengurangan Time-to-Market

Whats New
Pasar Kripto Berpotensi 'Rebound', Simak Prospek Jangka Panjangnya

Pasar Kripto Berpotensi "Rebound", Simak Prospek Jangka Panjangnya

Earn Smart
Asosiasi 'Fintech Lending' Buka Suara Soal Pencabutan Izin Usaha TaniFund

Asosiasi "Fintech Lending" Buka Suara Soal Pencabutan Izin Usaha TaniFund

Whats New
Pihak Minimarket Diminta Ikut Tanggung Jawab Keamanan Parkir, Asosiasi: Kami Sudah Pasang CCTV dan Beri Peringatan

Pihak Minimarket Diminta Ikut Tanggung Jawab Keamanan Parkir, Asosiasi: Kami Sudah Pasang CCTV dan Beri Peringatan

Whats New
Pasar Kripto 'Sideways', Simak Tips 'Trading' untuk Pemula

Pasar Kripto "Sideways", Simak Tips "Trading" untuk Pemula

Earn Smart
Sederet Langkah Kemenhub Pasca Kasus Kekerasan di STIP Jakarta

Sederet Langkah Kemenhub Pasca Kasus Kekerasan di STIP Jakarta

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com